Tingkatkan Profesionalisme Keprajuritan, Anggota  Kodim 1002/HST Latihan Menembak 

    Tingkatkan Profesionalisme Keprajuritan, Anggota  Kodim 1002/HST Latihan Menembak 
    Anggota  Kodim 1002/HST Latihan Menembak 

    BARABAI-Guna mempertajam dan meningkatkan profesionalisme  keprajuritan, Kodim 1002/Hulu Sungai Tengah melaksanakan latihan rutin menembak senapan Triwulan III Tahun anggaran  2022 yang dilaksanakan di lapangan tembak Yonif 621/Manuntung jalan Perintis Kemerdekaan desa Banawa Tengah Kecamatan Barabai Kabupaten Hulu Sungai Tengah (HST) Kalimantan Selatan. Selasa (20/09/2022)

    Latihan menembak tersebut dipimpin langsung oleh Pelaksana Harian Perwira Seksi Operasi (Pasi Ops) Kapten Inf Subhan selaku koordinator latihan menembak.

    Lebih lanjut Kapten Inf Subhan menjelaskan, latihan menembak senjata ringan ini merupakan salah satu bentuk pembinaan personel dalam bidang latihan.

    “Materi latihan menembak personel Kodim  menggunakan senjata SS l dengan jarak 100 meter dengan sikap tiarap tanpa sandaran, 10 butir peluru tembak penilaian, "katanya

    Sementara itu Komandan Kodim (Dandim) 1002/HST Letkol Kav Gagang Prawardhana.SIP.M.Han mengatakan bahwa kegiatan latihan menembak  wajib diikuti oleh seluruh anggot, dengan harapan dapat meningkatkan kemampuan personel khususnya menembak,

    "Kegiatan menembak ini sudah terprogram dan terencana setiap triwulannya dalam rangka meningkatkan kemampuan dan profesionalisme seluruh anggota Kodim 1002/HST, "ujarnya.

    Utamakan faktor keamanan dalam kegiatan menembak untuk menghindari kerugian personel dan materiil dan sebelum senjata digudangkan pastikan senjata aman."tegasnya.(pendim1002).

    hst
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Bupati Dan Dandim 1002/HST Undi Doorprize...

    Artikel Berikutnya

    Sambut HUT TNI Ke-77, Kodim 1002/HST Launching...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kepala Bakamla RI Pimpin Makan Siang Bergizi Terhadap 2.500 siswa/i sekolah di seluruh Indonesia

    Ikuti Kami